Artikel
Musyawarah Pertanian Tahun 2023
13 Maret 2023 21:48:26
AGUS PALGUNADI
152 Kali Dibaca
Berita Desa
Gembong, 2 Maret 2023 Gepoktan Sumber Urip bersama Pemerintah Desa Gembong mengadakan musyawarah Pertanian tahun 2023 adapun kesepakatan yang terjadi dalam musyawarah ini meliputi :
1. Pembentukan Jogo Tirto.
2. Pengesahan Surat Keputusan Kepala Desa tentang besaran Upah Pertanian Tahun 2023.
3. Pelaporan Inventarisasi Aset Kelompok Tani.
4. Pembagian SK Poktan Tahun 2023.
Dalam musyawarah ini dihadiri masing-masing ketua kelompok tani. Kepala Dusun. Dan Wakil masyarakat.
Dengan adanya musyawarah ini diharapkan bisa menjadi pematik untuk pertanian Desa Gembong yang lebih baik. (ad)


Selamat Hari Lahir Pancasila, 01 Juni 2025
INFORMASI PELAYANAN KANTOR DESA GEMBONG
OPEN RECRUTMENT CALON PENGURUS KOPERASI DESA MERAH PUTIH DESA GEMBONG
SELAMAT HARI KEBANGKITAN NASIONAL 20 MEI 2025
BIMBINGAN PRA NIKAH OLEH KEPALA DESA GEMBONG UNTUK CALON PENGANTIN: PASTIKAN DATA VALID DAN KESIAPAN PERNIKAHAN
SELAMAT HARI RAYA IDUL FITTRI 1446.H/2025.M
Safari Ramadhan Pemerintah Desa Gembong Hari Ke-6 di Masjid Jami’ Dusun Papringan
TATA CARA PEMBUATAN SKCK
Lomba administrasi pkk tingkat kecamatan tahun 2019.
TATA CARA PEMBUATAN KARTU KELUARGA
Ayo Maksimalakan WADULE
TATA CARA PEMBUATAN AKTE KELAHIRAN
Pembelajaran Aparatur Mandiri Aparat Desa gembong oke
TATA CARA PEMBUATAN E-KTP
Penyaluran Operasional Karang Taruna Desa Gembong
PENGESAHAN DAN PENYALURAN INSENTIF PROFIL DESA GEMBONG TRIWULAN 3 & 4
Penyerahan Bantuan Keuangan ( Insentif ) RT/RW
Bencana gembong
RABAT JALAN RT 04/RW 07 DESA GEMBONG
LINMAS DESA